HEADERweb
Lowongan PT Porto Indonesia Sejahtera

PT Porto Indonesia Sejahtera adalah perusahaan manufaktur yang berfokus pada produk alas kaki. Porto menawarkan berbagai jenis produk alas kaki dari sandal hingga sepatu, baik bagi pria maupun wanita. Bahkan ada juga produk untuk anak-anak. PT Porto Indonesia Sejahtera dikenal dengan brand premium Porto dengan desain yang futuristik dan tekonologi lightweight. PT. PORTO INDONESIA SEJAHTERA berpusat di Jakarta Utara, saat ini sedang mengembangkan bisnisnya dan membuka pabrik baru di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah yang berlamat di Jalan Raya Solo-Sragen, km 10, Sroyo, Jaten, Sulingan, Kemiri, Kec, Kec. Kebakkramat, Jawa Tengah, 57762. Membuka lowongan bagi anda pada posisi:

Kualifikasi:

  1. Pria/ Wanita Lulusan SMA/SMK Semua Jurusan
  2. Terbuka untuk fresh graduated
  3. Memiliki pengalaman dibidang terkait lebih diutamakan
  4. Memiliki tanggungjawab dan integritas yang baik
  5. Bersedia ditempatkan di karanganyar, Jawa Tengah
  6. Bersedia 6 hari kerja dengan sistem shift

Pelaksanaan Tes:
Hari : Jum'at, 10 Januari 2025
Waktu : 09.00 WIB
Tempat : AULA SMK Muhammadiyah 1 Gondangrejo

Berkas yang harus dibawa Ketika Tes:

  1. Berkas yang perlu dibawa:
  2. Pas Foto Berwarna -Ukr 3x4 (2 Lembar) Background biru
  3. Surat Lamaran
  4. Daftar Riwayat Hidup
  5. Fotocopy SKCK (terbaru / masih aktif atau sudah tidak aktif, tapi masa berlaku minimal terakhir bulan Desember 2023)
  6. Fotocopy Ijazah
  7. Fotocopy KTP
  8. Fotocopy KK
  9. Fotocopy Bukti Vaksin
  10. Fotocopy Rekening BCA (jika ada)
  11. KTP Asli untuk pembuatan rekening BCA (Jika Lolos)
  12. Surat Keterangan sehat

apabila anda berminat silahkan mengisi formulir berikut ini :

Daftar
Cari Loker Lain

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *